Tajar Melintir Inilah 5 Mobil Mewah Super Car Yang Dimiliki Sultan

Tajar Melintir Inilah 5 Super Car Mewah Yang Dimiliki Sultan

Tajar Melintir Inilah 5 Mobil Mewah Super Car Yang Dimiliki Sultan

Mobil Super Car menjadi salah satu moda transportasi darat yang tak tergantikan bagi banyak orang. Kemampuannya dalam membawa kita dari satu tempat ke tempat lain dengan cepat dan fleksibel membuatnya menjadi pilihan utama dalam kehidupan sehari-hari.

Namun, seiring waktu, peran mobil telah melampaui batasan sebagai sekadar alat transportasi. Kini, mobil telah menjadi simbol gaya hidup, status sosial, dan bahkan dianggap sebagai karya seni yang menjadi koleksi berharga.

Tidak mengherankan bahwa harga mobil kini telah mencapai tingkat yang menggila, bahkan tak masuk akal bagi sebagian orang.

Melansir dari laman millerandsasser.com, Senin (01/01/2024), tercatat ada 5 mobil termahal di dunia pada tahun 2024. Bahkan, di antaranya menembus ratusan miliar rupiah.

Tajar Melintir Inilah 5 Super Car Mewah Yang Dimiliki Sultan
Penasaran berapa harga mobil termahal di dunia? Yuk kita simak selengkapnya.

Penasaran dengan harga mobil termahal di dunia?, mari yuk kita simak bersama beberapa super car ini yang bisa membuat anda copot jantung dengan harga yang sangat fantastic, kita bercinta – cita memiliki salah satu super car juga boleh yah, karena tidak ada yang tahu akan nasib kita di masa depan nya.

  1. Rolls-Royce Boat Tail
    Rolls-Royce Boat Tail, mobil termahal di dunia saat ini, dibanderol dengan harga mencapai USD 28 juta atau sekitar Rp415 miliar. Harganya fantastis tak lepas dari proses pembuatan yang mengusung handmade kerajinan tangan serta kelengkapan mewah yang dimilikinya.
  2. Bugatti La Voiture Noire
    Bugatti La Voiture Noire masuk dalam daftar nomor dua mobil termahal di dunia apikjitu dengan harga mencapai USD 18,7 juta atau setara Rp277,5 miliar. Mobil ini ditenagai oleh mesin W16 quad-turbo berkapasitas 8.0 liter yang menghasilkan tenaga sebesar 1.479 hp dan torsi sebesar 1.600 Nm.
  3. Pagani Zonda HP Barchetta
    Pagani Zonda HP Barchetta termasuk dalam kategori mobil yang sangat istimewa dan langka. Hal ini disebabkan oleh kebijakan pabrikan mobil yang berbasis di Modena, Italia, yang hanya memproduksi tiga unit dengan harga saat ini mencapai USD 17,6 juta atau sekitar Rp 261,2 miliar.
  4. Bugatti Bolide
    Bugatti adalah merek mobil mewah yang mengundang banyak perhatian, brand ini telah menjadi ikon dalam dunia mobil sport bergengsi dan menjadi pilihan beberapa publik figur terkenal, termasuk Cristiano Ronaldo.
  5. Lamborghini Veneno
    Veneno merupakan sebuah Hypercar yang sangat langka, dihadirkan oleh Lamborghini sebagai perayaan 50 tahun eksistensi merek ini. Dalam peluncurannya, Veneno dibanderol dengan harga USD 4.000.000 atau setara dengan Rp 59,3 miliar.

Siapa yang Memiliki Rolls-Royce Boat Tail?

Ingin tahu siapa yang memiliki rolls-royce boat tail ?, tentunya dimiliki oleh bintang pesepak bola yang sudah terkenal di dunia yaitu mauro icardi salah satu pemilik super car termahal di dunia yah guys, kapan yah cita – cita kita bisa memiliki super car yang di dampakan semua orang, mari kerja keras pasti akan bisa. Tidak ada usaha yang menghianti hasilnya, tetap semangat guys.

Mauro Icardi adalah seorang pemain sepak bola terkenal berasal dari Argentina. Ia tercatat telah membeli kendaraan mewah Rolls Royce Boat Tail yang langka dengan harga yang sangat tinggi. Ia membeli model terbaru ini dengan biaya yang mencapai angka fantastis, yakni sekitar $28 juta atau hampir mencapai Rp432 miliar.

Apakah Mobil Lamborghini Ada di Indonesia?

Di Indonesia, saat ini terdapat tiga varian mobil Lamborghini yang dapat ditemui. Mobil Lamborghini yang paling terkenal antara lain adalah Lamborghini.

By admin

Related Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *